MenLHK : Carbon Governance untuk Kedaulatan Negara

MenLHK : Carbon Governance untuk Kedaulatan Negara

Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan RI Siti Nurbaya Bakar membangun regulasi yang kuat terkait perdagangan karbon. Carbon governace disebutnya sebagai kunci menjaga kedulatan negara dari ancaman menjadi virtual country. Perpres 98 merupakan refleksi kedaulatan sumberdaya alam dengan nilai akhir yaitu karbon, yang harus menjadi pegangan nasional. Ditegaskan oleh Presiden Joko Widodo bahwa perdagangan karbon harus…

Silaturahmi Lingkup SPTN Wilayah I Taman Nasional Gunung Merapi

Silaturahmi Lingkup SPTN Wilayah I Taman Nasional Gunung Merapi

Pada hari Selasa, 23 April 2024 bertempat di Pantai Baru, kabupaten Bantul, keluarga besarSeksi Pengelolaan Taman Nasional (SPTN) Wilayah I Balai Taman Nasional Gunung Merapi(BTNGM) menggelar rapat koordinasi dan konsolidasi serta serah terima koordinator resort dankoordinator kegiatan lingkup SPTN Wilayah I. Kegiatan ini menindaklanjuti penataan SumberDaya Manusia lingkup BTNGM pada tanggal 16 April 2024. Pertemuan…

BTN Gunung Merapi dan BTN Gunung Ciremai Berdiskusi tentang Pengembangan Bioprospeksi

BTN Gunung Merapi dan BTN Gunung Ciremai Berdiskusi tentang Pengembangan Bioprospeksi

Balai Taman Nasional Gunung Merapi (BTNGM) menerima kunjungan dari Balai TamanNasional Gunung Ciremai, pada 1 Maret 2024. Kunjungan ini terkait dengan kegiatanpenguatan kapasitas pegawai, terkait dengan pengembangan bioprospeksi.Dalam kunjungan ini, BTNGC dipimpin oleh Kepala Sub Bagian Tata Usaha, Didi Sujiyanto.Didi menyampaikan bahwa kunjungan ke BTNGM ini dalam rangka belajar dan diskusi tentangpengembangan bioprospeksi yang dikembangkan…

Keikutsertaan BTN Gunung Merapi dalam Seminar Nasional Cagar Biosfer Indonesia

Keikutsertaan BTN Gunung Merapi dalam Seminar Nasional Cagar Biosfer Indonesia

Sebagai bagian dari Cagar Biosfer Merapi Merbabu Menoreh, Balai Taman Nasional Gunung Merapi(BTNGM), mengikuti Seminar Nasional Cagar Biosfer Indonesia. Seminar yang dilangsungkan pada hariRabu, 28 Februari 2024 di Makassar, Sulawesi Selatan tersebut dibuka oleh Gubernur Sulawesi Selatanyang diwakili oleh Kepala Dinas Lingkungan Hidup Provinsi Sulawesi Selatan. Turut hadir memberikansambutan dalam seminar tersebut, Wakil Bupati Selayar…

Kunjungan Studi Tiru BBTNGGP ke BTNGM

Kunjungan Studi Tiru BBTNGGP ke BTNGM

Pada hari Rabu, 21 Februari 2024, Balai Taman Nasional Gunung Merapi (BTNGM) menerima kunjunganKepala Bidang Wilayah II Sukabumi, Balai Besar Gunung Gede Pangrango (BBTNGGP) besertarombongan. Kunjungan ini diterima Kepala BTNGM beserta staf dan anggota kelompok wisata (Pokwis)Taman Jurang Jero. Kepala BTNGM, Muhammad Wahyudi, menyampaikan selamat datang kepada rombongan BBTNGP.BTNGM mungkin tidak sehebat BBTNGP. BTNGM merupakan…

Menolak Kepunahan Sarangan

Menolak Kepunahan Sarangan

Sarangan atau saninten yang nama ilmiahnya Castanopsis argentea adalah salah satu jenis pohon yanghabitatnya berada di dalam kawasan Taman Nasional Gunung Merapi (TNGM). Berdasarkan PeraturanMenteri LHK Nomor 106 Tahun 2018, sarangan termasuk dilindungi. Sedangkan dalam IUCN Redlist,sarangan ini dikategorikan sebagai Endangered Species. Keberadaan sarangan di kawasan TNGM menjadi perhatian serius karena sulit dijumpai permudaannya.Hal ini…

Penanaman Dua Ratus Pohon Bakau Rhizophora Mucronata di Kulon Progo, Wujud Bangun Harmoni dengan Alam

Penanaman Dua Ratus Pohon Bakau Rhizophora Mucronata di Kulon Progo, Wujud Bangun Harmoni dengan Alam

Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) kembali melaksanakan Penanaman PohonSerentak di seluruh wilayah Indonesia. Penanaman pohon serentak lingkup D.I. Yogyakartadilaksanakan di Pantai Pasir Kadilangu, Kalurahan Jangkaran, Kapanewon Temon, Kabupaten KulonProgo, D.I. Yogyakarta, pada 7 Februari 2024. Bulan Februari ini kita memperingati hari lahan basah,untuk itu Penanaman Pohon Serentak di Provinsi D.I. Yogyakarta dilaksanakan di areal…

Bimbingan Teknis/Sosialisasi Bantuan Usaha Ekonomi Produktif bagi Masyarakat di Sekitar Taman Nasional Gunung Merapi

Bimbingan Teknis/Sosialisasi Bantuan Usaha Ekonomi Produktif bagi Masyarakat di Sekitar Taman Nasional Gunung Merapi

Pada tanggal 3 Februari 2024, bertempat di Ndalem Joglo Merapi (Kecamatan Dukun, KabupatenMagelang), Balai TN Gunung Merapi menyelenggarakan Bimbingan Teknis/Sosialisasi Bantuan UsahaEkonomi Produktif bagi Masyarakat di Sekitar Kawasan Taman Nasional Gunung Merapi (TNGM). Pada kesempatan ini hadir anggota Komisi IV DPR RI (Vita Ervina, S.E., M.B.A), Direktur JenderalKonservasi Sumber Daya Alam dan Ekosistem (Prof., Dr.,…

Penyampaian Laporan Capaian Kinerja Balai Taman Nasional Gunung Merapi Tahun 2023

Penyampaian Laporan Capaian Kinerja Balai Taman Nasional Gunung Merapi Tahun 2023

Puji syukur kami panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa atas perkenanNya, sehingga penyusunan Laporan Kinerja (LKj) Balai Taman Nasional Gunung Merapi Tahun 2023 dapat diselesaikan dengan baik. Laporan kinerja ini merupakan ikhtisar yang menjelaskan secara ringkas tentang capaian kinerja yang disusun berdasarkan rencana kerja yang ditetapkan dalam Perjanjian Kinerja antara Kepala Balai TN Gunung Merapi…

Penanaman Serentak Lingkup DIY, Sebuah Bukti Aksi untuk Lingkungan

Penanaman Serentak Lingkup DIY, Sebuah Bukti Aksi untuk Lingkungan

Menanam pohon, terlebih di musim hujan, menjadi sebuah upaya pelestarian lingkungan. Oleh karena itu, Presiden Republik Indonesia memberikan arahan untuk menanam pohon sepanjang musim penghujan 2023 – 2024. Menindaklanjuti arahan tersebut, Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) melakukan penanaman pohon serentak di seluruh Indonesia.  Penanaman dilaksanakan pada hari Sabtu, 30 Desember 2023 yang dipimpin oleh…